Sunday, June 7, 2015

Pengobatan Alami Batuk Berdahak Pada Bayi

Banyak cara untuk mengobati penyakit batuk,salah satunya dengan pengobatan alami batuk berdahak pada bayi dan menggunakan obat obat kimia. Penyakit batuk berdahak sering menghampiri anak-anak atau bayi, hal ini karena daya tahan tubuh si bayi yang masih belum stabil. Sehingga bayi rentan terkena berbagai macam penyakit, seperti batuk berdahak.

Salah satu penyebab terjadinya batuk yaitu diakibatkan adanya debu, asap, dan makanan. Selain itu batuk berdahak biasanya menyebabkan rasa gatal pada tenggorokan. Apa lagi penyakit batuk pada bayi sering membuat bayi tidak nyaman dan menangis.

Pengobatan Alami Batuk Berdahak Pada Bayi

Sebenarnya batuk bukanlah suatu penyakit, karena batuk adalah suatu cara yang dilakukan oleh tubuh pertahanan tubuh terhadap bagian dari saluran pernapasan. Seseorang dapat menderita penyakit batuk apabila mendapat rangsangan dari luar seperti hidung, saluran pernapasan, debu. Kemudian saluran pernapasan akan memberikan sinyal ke otak.

Batuk juga ada beberapa kondisi, misalnya batuk berdahak dan batuk tidak berdahak. Apa bila si bayi terkena batuk berdahak maka harus segera dilakukan pengobatan. Batuk berdahak pada bayi bisa disembuhkan dengan obat kimia ataupun dengan pengobatan alami batuk berdahak pada bayi. Namun menggunakan obat tradisional batuk dipercaya lebih efektif, karena tidak menimbulkan efek samping dan bahan nya pun mudah didapat

Cara Menyembuhkan Batuk Berdahak Pada Bayi Menggunakan
  • Daun Sirih
  • Air Minum
  • Jeruk Nipis
  • Jahe

Daun Sirih
Daun sirih mempunyai segudang manfaat salah satunya  digunakan sebagai obat tradisional batuk. Cara membuat cukup mudah, rebus beberapa daun sirih yang masih segar lalu campurkan dengan beberapa potongan jahe. Hal ini berkhasiat untuk memberikan efek hangat pada tubuh selain itu daun sirih dan jahe mempunyai banyak manfaat untuk tubuh.

Air Minum
Menderita batuk berdahak sangat tidak nyaman, apa lagi saat menyerang si bayi, akan membuat bayi sering menangis. Mengkonsumsi air putih bisa mengurangi dan mencairkan dahak pada tenggorokan. Selain itu air putih juga berfungsi untuk menjaga tenggorokan agar tetap dalam keadaan lembab.

Jeruk Nipis
Campuran jeruk nipis dan jahe sudah dipercaya ampuh untuk mengobati batuk bedahak. Apabila anda tidak menyukai kecap, anda dapat menggantinya dengan madu. Minum ramuan ini 2 kali sehari. Saat pagi dan sore hari sesuai kebutuhan.

Jahe
Selain jeruk nipis, jahe juga bisa digunakan sebagai obat tradisional batuk. Jahe mengandung zat anti bakteri yang sangat bermanfaat bagi tubuh. Kemudian direbus, air rebusan tersebut berkhasiat dapat meredakan batuk berdahak pada bayi.

Pengobatan Tradisional Batuk Berdahak Pada Bayi

Itulah informasi kesehatan kali ini tentang Pengobatan Alami Batuk Berdahak Pada Bayi. Mudah-mudahan artikel kesehatan ini dapat bermanfaat khususnya bagi anda yang membutuhkan informasi ini.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Pengobatan Alami Batuk Berdahak Pada Bayi

0 comments:

Post a Comment